irvan syah putra
8 tahun yang lalu
8 tahun yang lalu
Tips sukses saat interview pekerjaan agar tidak gugup
Setiap saya menggapply pekerjaan dan menjalani interview saya kurang begitu yakin bahkan gugup sampai yang saya pikir saya bisa lewati itu semua akhirnya tidak sesuai yang diharapkan. Bagaimana saya musti mengatasi permasalahan yang saya hadapi tersebut?
1 Jawaban
Rizky Muhammad
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu
Rizky Muhammad
Mentor Youthmanual
Washington University in St. Louis
Sistem Informasi
Making impact, one day at a time.
Telah menjawab 74 pertanyaan
Mentor Youthmanual
8 tahun yang lalu
<p>Hi Irvan, nervous dan nggak yakin pada saat interview adalah hal yang wajar kok. Seperti hal nya kamu melakukan hal-hal baru, interview pekerjaan merupakan sebuah skill yang harus kamu kuasai dan kembangkan. Untuk mengatasi rasa gugup, yang paling penting untuk kamu lakukan adalah latihan. Ada yang disebut sebagai Mock Up Interview, dimana kamu bisa coba simulasi sebuah interview dengan orang lain. Minta teman kamu untuk interview dan simulasikan keadaannya se "real" mungkin. Coba rekam pake kamera sehingga kamu bisa review kembali gesture tubuh dan penyampaian lisan kamu. Nggak punya teman? Nggak masalah. Coba simulasi diri kamu di depan cermin misalnya.</p><p>Seperti melakukan hal-hal lainnya, intinya untuk menguasai teknik interview, Practice Makes Perfect. Kalo kamu menguasai materi dan sering latihan, kamu akan lebih gampang meng-artikulasi jawaban dan terlihat lebih tenang dan pede.<br><br>Kita udah sering bahas tips2 interview. Sila baca artikel2 berikut ini yang terkait. <br><br><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/inspirasi/agar-nggak-grogi-saat-wawancara-kerja">http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/inspirasi/agar-nggak-grogi-saat-wawancara-kerja</a><br><br><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/inspirasi/pertanyaan-wawancara-kerja-yang-sering-ditanyakan-dan-taktik-menjawabnya">http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/inspirasi/pertanyaan-wawancara-kerja-yang-sering-ditanyakan-dan-taktik-menjawabnya</a></p><p><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/inspirasi/saat-diwawancara-kerja-tanyakanlah-pertanyaan-pertanyaan-yang-penting">http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/inspirasi/saat-diwawancara-kerja-tanyakanlah-pertanyaan-pertanyaan-yang-penting</a><br><br><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/persiapan-kerja/jangan-pernah-lakukan-10-hal-ini-saat-wawancara-kerja">http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/persiapan-kerja/jangan-pernah-lakukan-10-hal-ini-saat-wawancara-kerja</a></p><p><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/persiapan-kerja/enam-tips-sukses-wawancara-kerja-jarak-jauh">http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/persiapan-kerja/enam-tips-sukses-wawancara-kerja-jarak-jauh</a></p><p><a href="http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/karier/cerita-soal-rasa-bersyukur-dan-rasa-berbangga-diri">http://www.youthmanual.com/post/dunia-kerja/karier/cerita-soal-rasa-bersyukur-dan-rasa-berbangga-diri</a></p><p>Semoga membantu. Good luck selalu!</p><p><br></p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©